Apakah Makanan Burung Bangau Hanya Ikan?

Burung bangau dikenal dengan paruhnya yang besar karena digunakan untuk memangsa beberapa makanan yang besar seperti ikan. Namun, apakah makanan burung bangau hanya ikan saja? Tentu jawabannya adalah tidak. Sebab, burung bangau sendiri adalah jenus burung yang termasuk memakan beberapa makanan lain seoerti katak, tikus bahkan serangga yang juga bisa disantapnya dengan paruhnya yang besar itu.

Untuk jenis bangau putih dan juga bangau leher wol ini merupakan oportunis makanan. Meskipun katak adalah makanan yang cukup penting pada jenis bangau putih, namun ada juga beberapa makanan lain yang bisa dimakannya. Beberapa jenis makanan lain yang bisa dimakannya adalah ikan, berudu, ular, kadal. Tikus tanah, hamster dan lainnya. Untuk mendapatkan bangsanya, bangau akan menggunakan taktik untuk menyelinap dan mendekati mangsanya dengan Langkah lambat untuk kemudian menyerang dengan paruh mereka dan kecepatan kilat.

Ada juga jenis bangau besar dan juga Jabiru yang memberi makanan dengan cara yang sama namun untuk jenis bangau ini akan mengonsumsi makanan yang jauh lebih besar. Makanan bangau Jabiru adalah ikan caiman yang kecil. Ada juga untuk jenis bangau whisker yang akan berburu di air yang sangat dangkal, berlumpur bahkan berawan. Hal ini dikarenakan mata dari jenis bangau ini kurang taham untuk melihat apapun di air. Sehingga jenis bangau ini akan bergerak melalui air menggunakan paruhnya yang akan terbenam.